
Seperti yang dikabarkan oleh media Spanyol, AS, yang menyatakan bahwa Zlatan Ibrahimovic merasa marah kepada klub saat mereka dinyatakan berhasil medatangkan Edinson Cavani dari Napoli yang ia rasa memiliki posisi dan peran yang sama dengan dirinya di dalam tim.
Selain itu ada juga kabar yang menyatakan bahwa Ibrhimovic yang hingga saat ini belum pernah sekalipun mememangkan Liga Champion, merasa bahwa ia memiliki peluang yang besar untuk memenanginya di Real Madrid bersama Ancelotti.
Ancelotti juga sempat meminta secara pribadi kepada Presiden Klub, Florentino Perez, untuk membawa brahimovic bersama dirinya di dalam tim.
Ibra juga telah mengatakan bahwa bila dirinya dapat kembali reuni dengan Ancelotti, ia rela gajinya yang sebesar 14 juta euro per musim dipotong.
0 komentar:
Posting Komentar