
Teka-teki masa depan Gareth Bale semakin menemui kenyataan. Setelah berlarut-larut dikaitkan dengan Real Madrid, akhirnya sebuah spekulasi berkembang bahwa Real Madrid sengaja menyiapkan nomor punggung 11 untuk gelandang Tottenham Hotspur tersebut.
Nomor mantan penggawa Real Madrid yang hijrah ke AS Monaco, Ricardo Carvalho, nampaknya akan beralih kepada Bale. Situasi tersebut semakin menguatkan impian Los Blancos untuk mendaratkan Bale sebelum bursa transfer musim panas ditutup awal September mendatang.
0 komentar:
Posting Komentar